Menulis itu mudah, betul gak sih ?? dan saya jawab betul, untuk menulis kita tidak perlu membutuhkan skill apapun, apa yang kita alami bisa kita tulis, apa yang kita hadapi bisa kita tulis, gitu aja kok repot,
yang memberatkan dalam menulis itu kemauan kita, dimana ada kemauan pasti ada jalan, menulis itu enak kok, kita bisa mencurahkan opini, perasaan, apapun dalam tulisan apalagi di jaman yang semakin maju ini, banyak media kita bisa menulis, seperti blog ini yang saya buat sedemikian rupa agar siswa siswi smanita dapat mencurahkan segala yang ada dipikiran mereka,
Ada yang bilang menulis butuh inspirasi, kalok gak da inspirasi gak isa nulis, mh..memang betul, tapi Inspirasi itu ada ketika ada sebuah tekad dan kemauan, saya jamin itu, lah belum belum sudah down gara gara gak ada inspirasi, jangan terkekang dalam sebuah tema karena dengan terkekang dengan sebuah tema sulit bgt memang untuk mendapatkan inspirasi, kalian yang membuat tema dan kalian yang menulis, jangan membuat sulit hal yang mudah,
Jadi intinya dalam pesan saya kali ini, buat sesuatu itu semudah mungkin jangan mempersulit keadaan, apapun yang ada dipikiran anda saat ini tuangkan dalam sebuah tulisan dan kerjakan jangan menunda nunda waktu,
Good luck dan sukses selalu